
Mengalir Sampai Jenderal Polisi
SUAP dalam kasus penilapan dana BNI senilai Rp 1,2 triliun makin terkuak. Polisi penerima suap tak cuma di tingkat penyidik lapangan. Ada perwira tinggi yang menerimanya. Komisaris Besar Irman Santosa, bekas Kepala Unit II Perbankan dan Ekonomi Khusus Reserse Kriminal Mabes Polri, dalam pengakuannya kepada pengacaranya mengatakan suap dalam kasus ini berjenjang ke atas sampai tingkat empat. Jenderal Da’i Bachtiar dan Komisaris Jenderal (Purn) Erwin Mappaseng adalah dua nama penerima suap yang disebut dalam dokumen pengakuan Irman.
Keywords :
Kasus Pembobolan BNI , BNI , Kasus Polisi ,
Keywords :
Kasus Pembobolan BNI , BNI , Kasus Polisi ,
-
Views :
1.001 -
Tanggal Upload :
06-03-2013 -
Edisi
36/34 -
Tanggal Edisi
2005-11-06 -
Rubrik
Full Edition -
Copyright
PT. TEMPO Inti Media - Subyek -
-
Cover Story
Menggugat Sistem Pengawasan Perkara MA -
Writer
-
Mengalir Sampai Jenderal Polisi
Rp. 60.000
Arsip Media Lainnya

Sawito Dan Kebatinan
Rp. 60.000
Changing Political Canvas?
Rp. 60.000
Langkah Baru
Rp. 60.000
Tangan-Tangan di Balik Kabinet Kompromi
Rp. 60.000
PLO Habis?
Rp. 60.000
Hati-Hati Sekolah Ke Luar Negeri
Rp. 60.000
Alamat
PDAT Gedung Tempo Jl. Palmerah Barat No. 8 Jakarta 12210
Kontak
Phone / Fax: 62-21 536 0409 (ext. 321) / 62-21 536 0408
WA : 62 838 9392 0723
Email : [email protected]
Support
Support Datatempo