SEBAB STEFAN WILLIAM HENGKANG

Terjawab sudah teka-teki terkait kiprah stefan William (23) di sinetron Anak Jalanan (AJ). Pesinetron blasteran Manado-Amerika ini membuat keputusan mengejutkan dengan mengundurkan diri dari AJ per 20 Desember lalu. Banyak penggemar yang menyayangkan dan sedih dengan keputusan pemeran Boy tersebut.

Keywords :
STEFAN WILLIAM ,
  • Views :
    1.202
  • Tanggal Upload :
    11-01-2017
  • Edisi
    1330/
  • Tanggal Edisi
    2016-12-26
  • Rubrik
    Full Edition
  • Copyright
    BINTANG INDONESIA
  • Subyek
    -
  • Cover Story
    -
  • Writer
    -
SEBAB STEFAN WILLIAM HENGKANG
Rp. 60.000